Resep Masakan Dendeng Kelem
Bertemu lagi dengan kami para pemberi tutorial Resep Masakan. Hari ini kami akan membagikan Resep Masakan Dendeng Kelem, Resep Masakan Dendeng Kelem bisa dibilang masakan sedikit pedas/manis, ya sesuai selera saja :v Resep Masakan Dendeng Kelem sangat terbilang unik karena jarang didengar/dipublikasikan. Bagi yang belum mengetahui Resep Masakan Dendeng Kelem jangan khawatir lagi seperti biasa kami akan memberikan tutorial Resep Masakan Dendeng Kelem.
Resep Masakan Dendeng Kelem ini dapat dilakukan/dicoba dirumah. Masakan Dendeng Kelem mempunyai cita rasa yang sangat tinggi dan Masakan Dendeng Kelem juga dapat menggoyangkan lidah para penikmat masakan jika tidak percaya mari kita buktikan dengan cara membuat masakan dendeng kelem.
Mari kita ketutorial Resep Masakan Dendeng Kelem yang telah disediakan :
Bahan-bahan Resep Masakan Dendeng Kelem yang harus disediakan :
1. 500gram daging sapi (iris tipis 1/2cm, menjadi 10 potong)
2. 3sdm minyak goreng
Bumbu-bumbu Resep Masakan Dendeng Kelem yang harus dihaluskan :
1. 3sdm bawang merah iris
2. 1sdm bawang putih iris
3. 1sdm ketumbar
4. 3sdm gula merah
5. 1sdm garam
Bumbu-bumbu Resep Masakan Dendeng Kelem lainnya :
1. 2 lembar daun salam
2. 1iris lengkuas (3sm)
3. 2sdm air asam
Cara membuat Resep Masakan Dendeng Kelem :
1. Campur semua bumbu dan daging, aduk rata dan diamkan selama 1jam.
2. Panaskan wajan anti lengket, masak daging dalam api kecil hingga empuk dan air mengering. Bila daging masih belum empuk tambahkan air sampai empuk dan asat.
3. Masukan 3sdm minyak goreng beberapa saat sebelum diangkat.
4. Hidangkan Sebagai lauk nasi.
Demikian cara membuat dan Resep Masakan Dendeng Kelem yang telah kami sajikan untuk para pemasak, semoga bermanfaat :) Bagi anda para pecinta memasak cobalah berbagai Resep Masakan yang lainnya. terimakasih.
Resep Masakan Dendeng Kelem
Kumpulan Resep Masakan, Resep Masakan Pedas, Resep Masakan Manis,
Resep Masakan Gurih, Resep Masakan Berkuah
Resep Masakan
resepmasakan96.blogspot.com
Post a Comment